apa ada yang pernah coba ? atau mungkin di kampus atau sekolah anda pernah merasakan v-class ?
hem mungkin belum ada yang tau ..
ayo kita share disini
v-class adalah virtual class yang artinya kita tidak seperti biasanya di kelas duduk dengan di dampingi guru karena kelas virtual biasanya kita seperti memasuki ke sebuah kelas atau belajar seperti biasa tetapi dapat belajar dimana saja hem seperti mungkin ada juga sebagian dosen yang dapat melakukan v-class mungkin di akhir pertemuan sebelum uas kali yaa
seperti di saya pernah mengalami v-class jadi kita menggunakan internet lalu memasuki situs yang sudah diberikan pada dosen lalu kita memasukan username dan pasword dan kita tinggal mengikuti apa yang sudah dosen berikan karena disitu kita akan mendapatkan petunjuknya mungkin kita seperti belajar biasa sepeti mendownload bacaan yang di berikan dan mengerjakan tugas yang diberikan juga dengan begitu dosen akan menilai kehadiran kita.
keuntungan dari v-class sendiri mungkin adalah selain membuat suasana jadi baru karena kita dapat belajar atau mengakses pelajaran dimana saja walaupun batas waktu mengerjakannya ada lalu mungkin dapt mempermudah dosen atau dapat menggantikan posisi dosen yang mungkin karena ada halangan
sekarang sudah tau kan apa itu v-class selamat mencoba :)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar